Apel kesiapsiagaan pemadam kebakaran dan penyelamatan,satpol PP dan Satuan Perlindungan Masyarakat

Apel kesiapsiagaan pemadam kebakaran dan penyelamatan,satpol PP dan Satuan Perlindungan Masyarakat.Senin 17 maret 2025

-Apel Kesiapsiagaan Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan,Satpol PP dan Satuan Perlindungan Masyarakat,Di pimpin langsung Wakil bupati Ngawi dan di hadiri forkompimda,apel di laksanakan di halaman pendopo wedya graha kabupaten Ngawi.Dalam kesempatan ini wakil bupati ngawi menyampaikan apresiasi kepada pemadam kebakaran dan penyelamatan,satpol PP dan Perlindungan Masyarakat yang sudah menjalankan fungsi masing-masing dengan baik.Dwi rianto juga menyampaikan pentingnya penanggulangan kebakaran dan penyelamatan terlihat dari slogan pemadam kebakaran yang berlaku secara global ” To Prevent fires,save lives and protect properties ” kebakaran menyebabkan kerugian besar,baik dari segi harta benda maupun nyawa.maka dari itu pentingnya meningkatkan efektivitas dan akurasi dalam penyelenggaraan tugas pemadam kebakaran dan penyelamatan,satuan polisi pamong praja dan perlindungan Masyarakat.khususnya terkait dengan penanggulangan kebakaran.